Pertandingan Selandia Baru kontra Meksiko ditunda karena hujan

- Jurnalis

Sabtu, 18 November 2023 - 16:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandung (Rumah Bicara) –

Pertandingan Grup F Piala Dunia U-17 2023 antara Selandia Baru kontra Meksiko yang akan dimainkan di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Sabtu, ditunda karena hujan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Panitia pelaksana memutuskan pertandingan ditunda setelah kedua tim selesai menyanyikan lagu kebangsaan masing-masing, sekira pukul 16.00 WIB. Saat itu hujan ringan mulai mengguyur stadion.

 

”Ini adalah petunjuk keselamatan. Pertandingan dihentikan karena alasan keselamatan dan akan dilanjutkan kembali setelah kondisi memungkinkan,” demikian panitia pelaksana mengumumkan keputusan itu melalui pelantang suara.

 

Para pemain Selandia Baru dan Meksiko pun bergegas kembali ke ruang ganti, dan mengosongkan lapangan.

 

Sebelumnya pertandingan lain di Grup F juga sempat mengalami penghentian sementara saat sedang berlangsung, ketika Senegal menghadapi Polandia pada Selasa (14/11) silam.

 

Pewarta: A Rauf Andar Adipati
Editor: Dadan Ramdani
COPYRIGHT © Rumah Bicara 2023

Sumber : www.antaranews.com

Baca Juga :  Persis pecundangi Bali United 3-1

Berita Terkait

COO Bhayangkara konfirmasi gaet mantan bintang Inter Radja Nainggolan
Ten Hag tak gentar MU punya rekor buruk saat tandang lawan Galatasaray
J-League gelar nobar di Indonesia untuk rayakan ultah ke-30
Sada Sumut: Presiden Persiraja tidak patuhi sanksi dari PSSI
PSM Makassar susun taktik beda hadapi wakil Vietnam 
Federasi Sepak Bola Korsel hukum Hwang Ui Jo akibat skandal video
Heide debut manis dengan antarkan Jerman ke final
Ruberto dan Echeverri pimpin daftar top skor Piala Dunia U-17

Berita Terkait

Rabu, 29 November 2023 - 20:58 WIB

11 orang tewas akibat Kecelakaan tambang batu bara di China timur laut

Rabu, 29 November 2023 - 19:58 WIB

Turki akan tingkatkan diplomasi untuk gencatan senjata permanen Gaza

Rabu, 29 November 2023 - 18:56 WIB

Proyek jalan raya lintas laut baru China akan segera rampung

Rabu, 29 November 2023 - 17:55 WIB

Utusan Palestina untuk PBB desak gencatan senjata permanen di Gaza

Rabu, 29 November 2023 - 16:54 WIB

95 kota di China turunkan suku bunga hipotek untuk rumah pertama

Rabu, 29 November 2023 - 15:53 WIB

UNDP peringatkan risiko banjir di kawasan pesisir naik 5 kali lipat

Rabu, 29 November 2023 - 14:53 WIB

Tiga tewas dalam peristiwa runtuhnya bangunan di Pulau Pinang, tidak ada WNI

Rabu, 29 November 2023 - 13:51 WIB

Sekjen PBB sebut jeda kemanusiaan tidak selesaikan masalah utama Gaza

Berita Terbaru

TERKINI

Hamas undang media liput kehancuran di Jalur Gaza

Rabu, 29 Nov 2023 - 22:53 WIB